Sistem Informasi Desa Pasir Wetan

shape shape

VISI DAN MISI KEPALA DESA

VISI dan MISI

Kepala Desa Pasir Wetan Periode 2019 s/d 2027

---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

VISI  :

“Mewujudkan Desa Pasir Wetan Yang Maju, Sejahtera, Berbudaya dan Berakhlak Mulia dengan mengedepankan kebersamaan dan kegotongroyongan”


MISI :

  1. Mewujudkan Pemerintah Desa yang  Jujur , Akuntabel,  Transparasi dan berwibawa dengan Pengambilan Keputusan yang cepat dan Tepat;
  2. Mengedepankan Kejujuran dan Musyawarah Mufakat dalam setiap pengambilan keputusan.
  3. Meningkatkan Profesionalisme dalam Pelayanan yang cepat, tepat, Ramah dan santun kepada Masyarakat.
  4. Mewujudkan dan Meningkatkan Sarana dan Prasarana Desa yang merata dan memadai diseluruh Wilayah Pasir Wetan dalam Bidang :
  • Pendidikan dan Akhlak;
  • Kesehatan dan Sanitasi : meningkatkan sistem sanitasi dan drainase di seluruh wilayah Desa Pasir Wetan;
  • Sarana Prasarana Olah Raga dan Budaya;
  • Pertanian : Jalan Usaha Tani, Irigasi Pertanian demi ketersediaan air di musim kemarau;
  • Sarana Air Bersih Inovasi terhadap ketersediaan dan pemenuhan air minum bagi masyarakat lewat PAMSIMAS;
  •  Infrastruktur. 

5. Meningkatkan Sistem Pengelolaan dan Pengolahan Sampah;

6. Meningkatkan Perekonomian dan Kesejahteraan Masyarakat melalui Promosi Produk Unggulan Desa Bidang Industri Logam dan Industri lainnya.

7. Mewujudkan rasa aman dan nyaman bagi Masyarakat dengan meningkatkan sistim keamanan lingkungan 

8. Menumbuhkan Rasa Kebersamaan dan kegotongroyongan warga masyarakat dalam setiap kegiatan dan menghilangkan kesenjangan antar wilayah.


Kepala Desa Pasir Wetan

ENDRIYANI






Tulis Komentar